Pages

Kamis, 09 Januari 2014

Contoh abstrak kelass (Dokumentasi)

APLIKASI PENYELEKSIAN SISWA BARU RPL
BERBASIS BAHASA PEMROGRAMAN VB.NET
DI SMKN 4 BANDUNG

ABSTRAK

Aplikasi Portable adalah Sebuah perangkat lunak yang dapat digunakan disetiap komputer tanpa perlu melalui prosess instalasi terlebih dahulu dan aplikasi dapat dibawa dalam peralatan portable seperti USB flash drive. Keuntungan dari aplikasi portable adalah pengguna dapat menggunakannya secara praktis karena program dan datanya dapat dibawa kemana saja, dan data tersebut akan disimpan pada sebuah file.Multi Criteria Decision Making (MCDM) merupakan pengambilan keputusan yang digunakan untuk menentukan alternatif yang tersedia.
Aplikasi Penyeleksisan Siswa Baru RPL di SMKN 4 Bandung berbasis VB.Net . Aplikasi ini dibuat untuk mempermudah menyaringan penerimaan siswa baru, khususnya untuk jurusan RPL. Aplikasi ini dapat mempersingkat waktu. Dan dapat mengurangi kesalahan dalam pengelolaan perhitungan jumlah peserta siswa baru.

Cara pengerjaan aplikasi ini adalah menjumlahkan semua hasil mata pelajaran yang di Ujian Nasionalkan. Laltu di tambah dengan nilai adaktif yang sudah dipilih. Ditentukan dengan jumlah daya tampung dari pihak sekolah. Misal daya tampung di SMKN 4 Bandung, untuk jurusan RPL adalah 280orang. Maka dari seluruh peserta yang mendaftar di jurusan RPL kita tampung hingga 280. Dan urutan nama peserta secara otomatis akan bergeser sesuai jumlah nilai peserta.

Pendaftaran akan ditutup hingga tanggal yang telah di tentukan. Setelah pendaftaran tertup maka secara otomatis list daftar nilai penyeleksian penerimaan siswa baru akan berhenti. Dan nilai tertinggi dari yang telah terdaftar akan di ambil hingga 280 orang.

1 komentar:

Anda bertanya, saya akan mencoba menjawabnya ~,~

 

Blogger news

Blogroll