Pages

Jumat, 05 Oktober 2012

Overloading

Overloading adalah boleh menuliskan method yang sama namun dengan jumlah parameter yang berbeda dan nilai nilai kembalian harus sama. Biasanya yang bernilai kembalian yang menggunakan (return;)

Contoh skrip yang menggunakan Overloading

package overload;
class Mobil{
private String warna;
private int tahunProduksi;
// Konstruktor Pertama
public Mobil(String warna){
this.warna = warna;
}
// Konstruktor Kedua
public Mobil (int tahunProduksi){
this.tahunProduksi = tahunProduksi;
}
public void info1 ( ){
System.out.println("Warna : " + this.warna);
}
//Metode2
public void info2 ( ){
System.out.println("Tahun : " + this.tahunProduksi);
}
}
public class Main {
    public static void main(String[] args) {
        Mobil mobilku1=new Mobil("Putih");
        mobilku1.info1();
        Mobil mobilku2 = new Mobil (2009);
        mobilku2.info2();
    }
}

0 komentar:

Posting Komentar

Anda bertanya, saya akan mencoba menjawabnya ~,~

 

Blogger news

Blogroll